01 September 2009

Terkadang anda mungkin merasa terganggu dengan adanya navbar dibagian atas blog anda, terkadang juga memberikan kesan kurang profesional karena terlalu kelihatan bahwa blog anda adalah gratisan. Saya akan memberikan Trik Menyembunyikan Navbar Pada Blogger. kenapa disembunyikan tidak dibuang sekalian? jawab: karena navbar memiliki fungsi yang cukup berguna bagi pengunjung seperti untuk mencari blog, menandai blog dan menampilkan blog secara acak.




blogger navbar
navbar pada blogger
Berikut adalah langkah-langkah tentang cara menyembunyikan navbar pada blogger.

1. login ke account blogger Anda dan klik tombol Tataletak di sebelah nama blog Anda

2. Klik tab edit html seperti terlihat pada gambar di bawah ini.



3. Tambahkan kode html berikuti ini dan letakan dibawah kode yang ditandai pada gambar di bawah ini.



# navbar{
       height: 0px;
       visibility: hidden;
       display: none;
}
add the code like this

4. Simpan perubahan.

Sekarang, Anda dapat melihat blog Anda tanpa navbar (tip ini hanya cara menyembunyikan navbar, tidak benar-benar menghapusnya). Jika Anda ingin navbar muncul lagi, hapus kode tersebut dan menyimpan perubahan. Mudah bukan!


Unknown said...

hallo
Terimakasih artikelnya, salam kenal buat teman2 semua, Jangan lupa, kalau ada waktu Berkunjung ke blog Bujang Riau http://www.darma-saputra.co.cc. mari kita belajar berbisnis Ikan, terimakasih ...

Anonymous said...

mas/mbak koq saya susah ya nyembunyiin navbarnya...saya sdhnikutin ptunjuknya,tetep gk mau.gmna solusinya????????

2 komentar On Cara Menyembunyikan Navbar Pada Blogger [+] Post a Comment

Silahkan berkomentar di sini: